Monday, 30 September 2013

LISTRIK



INOVASI KELISTRIKAN INDONESIA DAN SINGAPURA

Definisi Listrik

Salah Satu Sekring Listrik di SMA N 1 Kebumen




Listrik adalah sumber energi yang disalurkan melalui kabel. Listrik memungkinkan terjadinya banyak fenomena fisika yang dikenal luas, seperti petir, medan listrik, dan aruslistrik. Listrik digunakan dengan luas di dalam aplikasi-aplikasi industri seperti elektronik dan tenaga listrik.

Proyektor LCD



PAPAN TULIS MODERN BERTEKNOLOGI TINGGI

A.  Definisi Papan Tulis Modern
Proyektor di Ruang Kelas SMA N 1 Kebumen
Akhir-akhir ini muncul peralatan elektronik yang menggantikan fungsi papan tulis sebagai media tulis. Alat yang dimaksud adalah proyektor. Proyektor adalah alat yang mengubah sinyal gambar atau video di komputer menjadi gambar yang diproyeksikan ke layar menggunakan sistem lensa. Proyektor biasa digunakan untuk sarana presentasi. Alat ini berfungsi untuk memperbesar gambar (visual) yang ada di dalam komputer, sehingga gambar yang ada di dalam komputer dapat dilihat oleh orang banyak. Proyektor sering disebut LCD proyektor

JEJARING SOSIAL



JEJARING SOSIAL

A. Pengertian Jejaring Sosial
          Jejaring  sosial  atau  yang  sering  disebut  dengan  “sosial media”  adalah struktur  sosial  yang  terdiri dari elemen-elemen  individual atau organisasi,  yang  diikat  dengan  satu  atau  lebih  tipe  relasi  spesifik, seperti nilai, visi, ide, teman,  keturunan. Jejaring  ini  menunjukan  tempat  mereka berhubungan  karena  kesamaan  sosialitas,  mulai  dari  mereka  yang  dikenal sehari-hari  sampai  dengan  keluarga.  Istilah  ini  diperkenalkan  oleh  Profesor J.A. Barnes di tahun 1954.

B. Sejarah Jejaring Sosial
Sejak adanya internet, banyak upaya awal untuk mendukung jejaring sosial melalui komunikasi antarkomputer. Situs jejaring sosial diawali oleh Classmates.com pada tahun 1995 yang berfokus pada hubungan antarmantan teman sekolah dan SixDegrees.com pada tahun 1997 yang membuat ikatan tidak langsung. Dua model berbeda dari jejaring sosial yang lahir sekitar tahun 1999 adalah berbasiskan kepercayaan yang dikembangkan oleh Epinions.com, dan jejaring sosial yang berbasiskan pertemanan seperti yang dikembangkan oleh Uskup Jonathan. Pada tahun 2005, suatu layanan jejaring sosial MySpace, dilaporkan lebih banyak diakses dibandingkan Google dengan Facebook, pesaing yang tumbuh dengan cepat. Jejaring sosial mulai menjadi bagian dari strategi internet bisnis sekitar tahun 2005. Diperkirakan ada lebih dari 200 situs jejaring sosial menggunakan model jejaring sosial ini. 

Thursday, 26 September 2013

Biometrik



BIOMETRIK SEBAGAI ALTERNATIF PENCEGAH PEMALSUAN ABSENSI

Biometrik adalah metode otomatis untuk mengindentifikasi atau mengenali seseorang berdasarkan karakteristik fisik atau perilaku dari seseorang itu sendiri yang memiliki keunikan. Biometrik berasal dari bahasa Yunani bios yang artinya hidup dan metron yang artinya mengukur. Dalam dunia teknologi informasi, biometrik relevan dengan teknologi yang digunakan untuk menganalisa fisik dan kelakuan manusia dalam autentifikasi.

Touchscreen



TEKNOLOGI LAYAR SENTUH

Pada era globalisasi ini, banyak aktivitas manusia yang telah dipermudah dengan adanya teknologi yang semakin maju atau modern. Misalnya, di bidang komunikasi dan multimedia, sudah mengenal adanya komputer, tablet, dan notebook. Saat ini, alat komunikasi tersebut telah dikembangkan dengan adanya teknologi layar sentuh atau touch screen.
Layar sentuh adalah sebuah perangkat input komputer yang bekerja dengan adanya sentuhan pada tampilan layar menggunakan jari atau pena digital. Pengguna mengoperasikan sistem 

Operating System pada Handphone



OPERATING SYSTEM HANDPHONE

A.     Pengertian Sistem Operasi Handphone
IMG_20130924_135336.jpgSistem operasi atau Operating System (OS) adalah sebuah sistem atau perangkat lunak (software) yang berfungsi untuk menjalankan fungsi-fungsi dari telepon seluler. Sistem operasi handphone diibaratkan sama seperti, misalnya Microsoft Windows yang digunakan pada komputer. Tanpa sistem operasi (contoh: Microsoft Windows), komputer tidak dapat menjalankan fungsi-fungsinya secara maksimal atau bahkan menjadi tidak berguna sama sekali.

Tuesday, 24 September 2013

BURJO DAN HIDUPKU



LAPORAN WAWANCARA DENGAN
PEDAGANG BURJO


A.     TUJUAN
Wawancara dengan pedagang burjo dilakukan untuk mengetahui proses pembuatan burjo dan perjuangan hidup pedagang tersebut dalam menghidupi keluarganya dengan berjualan burjo.

B.      NARASUMBER
Narasumbur yang kami pilih adalah seorang pedagang burjo asal Cirebon, Jawa Barat yang berjualan burjo di Kabupaten Kebumen sejak puluhan tahun lalu bernama Bapak Suwardi.

C.      WAKTU
Wawancara dilaksanakan pada:
hari                        : Sabtu
tanggal                  : 28Januari 2012
pukul                     : 14.30-16.00  WIB.

D.     TEMPAT
Wawancara dengan Bapak Suwardi dilakukan di rumah beliau, tepatnya di Desa Kepatihan RT.05 RW.01 Kutosari Kebumen.

E.      PEWAWANCARA
Tim pewawancara terdiri dari:
Muzayin Ahmad Fuadi                  (   22    )
Putri Wulan Suci                           (   25    )
Trisnaningsih Affendi                    (   28    )
Yuwan Martus Tegar Charisma   (   32    )

HIDUP DARI STASIUN KE STASIUN



LAPORAN WAWANCARA DENGAN PEDAGANG ASONGAN KERETA API

A.        TUJUAN
            Tujuan dari kegiatan wawancara ini adalah untuk mendapatkan informasi tentang perjuangan hidup seorang pedagang asongan kereta api.

B.        NARASUMBER
            Narasumber yang kami pilih adalah salah seorang pedagang asongan kereta api stasiun Kebumen yang bernama Mbah Misnah (74 tahun).

C.        WAKTU
            Wawancara dilakukan pada :
            Hari/tanggal    : Minggu, 5 Februari 2012
            Pukul               : 09.00 – 11.00 WIB

D.        TEMPAT
            Wawancara dengan Mbah Misnah dilakukan di rumah beliau di Desa Selang, Rt 03 Rw 08, Kecamatan Kebumen.

E.         PEWAWANCARA
                        Tim pewawancara terdiri dari :
                        1. Alittio Fatah Y.       (02/X.1)
                        2. Anisa Fatwa            (04/X.1)
                        3. Hana Fadhila R.      (17/X.1)

PENCARI KROTO



LAPORAN WAWANCARA DENGAN
SEORANG PENCARI KROTO

A.   TUJUAN
Tujuan dari dilakukannya wawancara ini adalah untuk mengetahui suka duka keluarga seorang pencari kroto.

B.   NARASUMBER
Dalam wawancara kali ini, kami memutuskan untuk menemui Bapak Imam Mu’arif sebagai narasumber kami.

C.   WAKTU
Wawancara dilaksanakan pada :
Hari              : Minggu
Tanggal         : 5 Februari 2012
Pukul            : 14.00 – 15.30 WIB

D.   TEMPAT
Kelompok kami melakukan wawancara di dua tempat. Yang pertama kami melakukan wawancara di rumah Bapak Imam Mu’arif. Yang ke dua, kami melakukan wawancara di sawah tempat Bapak Imam Mu’arif melakukan pekerjaan tambahan. Kadua tempat tersebut masih tergabung dalam satu daerah yaitu di Desa Kewangunan RT 01 RW 01 Petanahan, Kebumen.

E.    PEWAWANCARA
Anggota dari kelompok kami :
1.    Amalia Ulfah                 (03)
2.    Arif Budi Kusuma           (07)
3.    Badrotul Kiromah           (10)
4.    Dita Syahmala Rozda     (12)

PERJUANGAN HIDUP SEORANG GURU NGAJI



LAPORAN WAWANCARA
“PERJUANGAN HIDUP SEORANG GURU NGAJI”

A.    TUJUAN
Tujuan dilakukan wawancara adalah untuk memperoleh informasi dan kehidupan sehari-hari yang biasa dilakukan narasumber.

B.     NARASUMBER
Narasumber yang kami pilih adalah Seorang guru ngaji dukuh kewangen, Karangsari yaitu Bapak Suyudi.

C.    WAKTU
Wawancara dilaksanakan pada:
hari                       : Minggu
tanggal                 : 29 Januari 2012
pukul                   : 11.30-13.00 WIB.

D.    TEMPAT
      Wawancara dengan Bapak Suyudi dilakukan di rumah sekaligus tempat mengajar ngaji beliau di Dukuh Kewangen, Karangsari, Rt.04 Rw.02 Kebumen. Lokasi rumah beliau tidak begitu strategis, akan tetapi cocok untuk wawancara karena daerahnya yang sepi dan tidak mengganggu proses berjalannya wawancara

E.     PEWAWANCARA
Tim pewawancara terdiri dari:
1.      Fahri achmadi                        (14)      sebagai Penanya, dan  Editor
2.      Maya Afifah                             (21)      sebagai Pencatat Informasi
3.      Naufal Banyu Argani             (23)      sebagai Pengambil Gambar
4.      Vidyananda Partiwi               (31)      sebagai Penanya


NADA HIDUPKU SELALU "SOL"



LAPORAN WAWANCARA DENGAN
TUKANG SOL SEPATU

A.    TUJUAN
Wawancara dilakukan untuk memperoleh informasi tentang kehidupan tukang sol sepatu.

B.     NARASUMBER
Narasumber yang kami pilih adalah salah satu tukang sol sepatu di Pasar Tumenggungan, Kebumen. Beliau bernama Sawaludin.
C.    WAKTU
1.   Wawancara pertama dilaksanakan pada:
hari                   : Selasa
tanggal            : 31 Januari 2012
pukul               : 15.30–16.45 WIB.
2.   Wawancara kedua dilaksanakan pada:
hari                   : Sabtu
tanggal            : 4 Februari 2012
pukul               : 15.00-16.30 WIB.

D.   TEMPAT
Wawancara dengan Bapak Sawaludin dilakukan dua kali. Yang pertama dilakukan di Pasar Tumenggungan, sedangkan yang kedua dilakukan di rumah beliau tepatnya di Desa Kalirejo Rt 01 Rw 07.

E.     PEWAWANCARA
Tim pewawancara terdiri dari:
      (1.)     Kurniawan Andre C        (18/X.1)
      (2.)     Maritha Kusuma W        (20/X.1)
      (3.)     Nur Agni M                      (24/X.1)
      (4.)     Trissa Atinia Y                 (29/X.1)


Tuesday, 17 September 2013

Cogito Ergo Sum

Cogito Ergo Sum berarti "aku berpikir maka aku ada". Yang memopulerkan istilah tersebut adalah seorang filsuf bernama Rene Descartes. Eksistensi manusia adalah pikirannya. Dengan buah pikirannya, keberadaan manusia akan diakui.